Rabu, 08 Oktober 2014

TUGAS 1 HUKUM PERLINDUNGAN KONSUMEN

  1. Keputusan konsumen untuk pembelian dan mengonsumsi suatu produk sangat dipengaruhi oleh beberapa faktor. Faktor-faktor apa saja yang dimaksud?
  2. Apasajakah manfaat dari pemahaman perilaku konsumen terhadap peran pemerintah dalam melindungi konsumen?
  3. Menurut McGuire ada enambelas pengaruh utama motivasi, salah satunya motivasi digunakan untuk mengarahkan pada persaingan, kekuatan, dan kesuksesan. Berilah contoh dari pernyataan di atas? 
  4. Apa yang dimaksud dengan Approach-avoidance conflict dan berikan contohnya?
  5. Apa yang dimaksud dengan atensi dan sensasi berikan contohnya?

Tidak ada komentar:

Posting Komentar